Postingan

Wisata Pantai Randusanga Indah

Gambar
  Pantai Randusanga merupakan tempat wisata yang mempunyai sejumlah wahana permainan, seperti panggung gembira, kolam becak air, waterboom, area wisata dewasa serta remaja, dan pendopo.  Ada juga panggung terbuka dan area wisata bahari yang menghadap laut dilengkapi anjungan dan gazebo.  Pada waktu tertentu terdapat hiburan yang biasa digelar di panggung hiburan dan pagelaran balap motor di grass track.  Harga Tiket Pantai Randusanga  Harga tiket masuk Pantai Randusanga kurang lebih Rp 7.000 per orang. Selain itu ada tarif parkir sepeda motor sebesar Rp 2.000 dan mobil sebesar Rp 5.000.

Gunung lioyyy

Gambar
               Gunung lio  Kecamatan Salem, sebuah kawasan yang terletak di sisi barat Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, menyimpan sejuta pesona yang belum banyak terungkap. Dengan bentang alamnya yang eksotis, mulai dari pegunungan, hutan pinus, air terjun, hingga lembah yang memukau, Salem menjelma menjadi destinasi wisata yang wajib masuk dalam daftar perjalanan Anda. Salah satu daya tarik utama di Salem adalah Gunung Lio, sebuah kawasan pegunungan yang menawarkan pengalaman tak terlupakan.Dari puncak Gunung Lio, pengunjung dapat menikmati panorama Waduk Malahayu dan Waduk Darma, serta suasana sejuk karena sering berkabut. Kondisi dan Keamanan Jalur Ekstrem: Gunung Lio terkenal dengan kondisi jalurnya yang menanjak dan menurun secara ekstrem, dengan tikungan tajam dan minimnya pagar pengaman.  Titik Rawan Kecelakaan: Jalur ini merupakan titik rawan kecelakaan, terutama bagi pengendara sepeda motor, karena sering terjadi kasus rem blong d...

kolam renang waterpark tanggungsari 🛝🌊

Gambar
Kolam renang waterpark tanggungsari  Kolam renang Waterpark tanggungsari dibuka mulai pukul 08:00. Sampai 17:00 Tiket masuk kolam renang waterpark tanggungsari bernilai 20.000. Dan biasa nya kalo hari libur seperti hari Minggu itu harga tiket masuk nya berbeda sekitar 25.000 Biasanya 20.000 itu tidak di batas waktu atau sepuasnya . Di sana juga ada beberapa kolam renang yaitu ada 3  kolam dan terbagi menjadi beberapa bagian yaitu ada yang untuk anak anak ,dan ada juga yang untuk suka kolam yang dalam.    Disana juga terdapat tempat untuk berfoto bagi yang suka berfoto foto yang sangat indah dan keren.